Butuh Cara Memperbaiki Microsoft Word yang Tidak Bisa Diketik? Simak di Sini!

Sebagian besar orang pada masa sekarang sudah memanfaatkan Microsoft Word sebagai aplikasi untuk mengetik dan menyimpan berbagai dokumen yang penting. Namun terkadang ada yang membutuhkan informasi mengenai cara memperbaiki Microsoft Word yang tidak bisa diketik apalagi dalam kondisi yang darurat. Sebenarnya, ada beberapa hal yang bisa menyebabkan permasalahan seperti ini terjadi bahkan lebih dari sekali … Read more

Kenapa Google Meet Keluar Sendiri? Temukan Jawabannya Disini!

Kenapa Google Meet Keluar Sendiri? Mungkin pertanyaan ini sering muncul bagi sebagian orang. Mengingat sekarang ini Google Meet sedang banyak digunakan. Tentu karena memiliki banyak kelebihan dibanding aplikasi pertemuan lain. Salah satunya seperti penyimpanan unduhan yang kecil dan interface yang mudah digunakan. Selain kelebihan tersebut, Google Meet memang sangat mudah diakses sekarang ini. Bahkan pengguna … Read more

Apakah Facebook Disadap? Cek Dengan Cara Melihat History Facebook

Zaman sekarang siapa yang tidak mengenal aplikasi facebook ini.Hampir semua orang sudah terdaftar akunnya meski sekarang tidak lagi digunakan. Bagi pengguna Facebook bisnis seringkali terlewat ketika ingin membahas komentar seseorang. Supaya dapat melihatnya kembali perlu mengetahui cara melihat history Facebook. Dengan melihat history Facebook, pengguna dapat melihat seluruh aktivitas yang telah dilakukan sebelumnya. Bahkan selama … Read more

Inilah Cara Menyambungkan HP ke Tape Mobil dengan Kabel USB

Perjalanan akan terasa membosankan tanpa ditemani alunan musik favorit. Pengemudi bisa memutar musik HP di mobilnya dengan cara menyambungkan HP ke tape mobil dengan kabel USB. Selain menggunakan USB, HP juga bisa dihubungkan dengan kabel aux, HDMI, ataupun Bluetooth. Namun bahasan kali ini akan difokuskan pada cara menyambungkan HP ke tape mobil menggunakan kabel USB. … Read more

Cara Mengembalikan Google Play Store Yang Hilang Tanpa Aplikasi Tambahan

Umumnya Play Store memang sudah ada di HP Android tanpa diunduh. Berbagai aplikasi pun bisa diinstal melalui Play Store ini. Namun, apa jadinya jika aplikasi ini hilang begitu saja dari HP Android? Pasti pengguna akan kesulitan mengoleksi aplikasi. Perlu melakukan cara mengembalikan Google Play Store yang hilang berikut: Cara Memunculkan Kembali Play Store Via APKPure … Read more

Cara Memunculkan Voice Typing Di Google Docs Tanpa Ribet

Keberadaan Google Docs tentu tidak asing lagi karena memiliki fungsi yang sama dengan Microsoft Word. Kelebihan dari Google Docs ini fungsi yang lebih fleksibel karena penyimpanannya secara online. Fitur yang sangat terkenal yaitu Voice Typing. Berikut Cara memunculkan voice typing di Google Docs: Cara Menambahkan Voice Typing di Google Docs Via Laptop Bagi orang yang … Read more

Cara Menghubungkan HP Ke TV Dengan USB Biasa Paling Simpel

Menonton secara lebih lebar memang sangat recommended sekali jika menggunakan TV. Namun, bagaimana jika tayangan tersebut ada di HP? solusi yang paling jitu yaitu dengan melakukan cara menghubungkan HP ke TV dengan USB biasa. Hal tersebut akan membuat tayangan di HP bisa dilihat di TV. Penasaran? ini dia caranya: Cara Menyambungkan Jaringan HP ke TV … Read more

6 Cara Memperbaiki Facebook Yang Tidak Bisa Dibuka, Mudah!

Setiap pengguna Facebook mungkin pernah menghadapi masalah berupa Facebook tidak bisa dibuka. Hal tersebut tentu dibarengi dengan beberapa penyebab yang mungkin saja terjadi. Cara memperbaiki facebook yang tidak bisa dibuka juga tak kalah mudahnya, untuk lebih jelas simak ulasannya: 1. Merestart Ponsel Cara pertama yang bisa pengguna coba saat Facebook tidak bisa dibuka adalah dengan … Read more

Dua Cara Masuk Akun Google Setelah Di Reset Di Ponsel

Melakukan factory reset memang akan menghilangkan semua data yang ada di ponsel. Jadi saat setelah melakukan factory reset mungkin pengguna akan kesusahan saat akan masuk pada akun google. Jadi akan dijelaskan bagaimana cara masuk akun google setelah di reset yang bisa pengguna coba. Akun google memang sangat penting dalam menjalankan sebuah ponsel android. Sebab jika … Read more

3 Cara Mengatasi Usb Tidak Terbaca

USB memang dibutuhkan dalam beberapa hal untuk menyambungkan perangkat satu ke perangkat lain seperti Komputer dan ponsel atau semacamnya. Namun ada kalanya USB tidak bisa dideteksi karena suatu permasalahan tersebut. Jadi akan dijelaskan cara mengatasi usb tidak terbaca, sebagai berikut. Kabel USB tidak dapat terbaca juga karena beberapa sebab yang kemungkinan saja terjadi. Oleh sebab … Read more